Meski mengalami kenaikan level dari Normal menjadi Waspada, namun aktivitas kegempaan Gunung Dempo saat ini sudah mengalami penurunan.
PERISTIWA
Status Gunung Dempo Waspada, BPBD Sumsel Siapkan Jalur Pengungsian dan Tempat Evakuasi
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Badan Geologi Kementerian ESDM menaikkan status Gunung Dempo dari Level Normal...
Gunung Dempo Naik Status Jadi Level Waspada
Gunung Dempo yang berada di Kota Pagaralam naik dari normal (Level 1) menjadi Waspada (Level 2). Kenaikan status tersebut berdasarkan...
Kapolda Sumsel Tinjau Vaksinasi Anak dan Dewasa, PTM Harus Ada Jaminan Kesehatan
Kapolda Sumatera Selatan (Sumsel) Irjen Pol. Drs. Toni Harmanto, meninjau pelaksanaan vaksinasi serentak anak usia 6 sampai 11 tahun...
Kecewa Atas Kebijakan Pemerintah, Nelayan di Lhokseumawe Daftar Suntik Mati ke Pengadilan
Kecewa terhadap sikap pemerintah setempat, seorang nelayan dari Gampong Pusong Lama, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe yakni...
Banjir Parah di Jayapura, Ribuan Rumah Warga Hingga Kantor Pelayanan Publik Terendam
Intensitas hujan tinggi mengguyur kota Jayapura semalaman, mengakibatkan berapa wilayah kota Jayapura terendam banjir
Wartawan Tewas Diberondong Tembakan Anggota Geng
Dua wartawan Haiti tewas usai dihujani tembakan oleh anggota geng di pinggiran Port-au-Prince, ibu kota Haiti, pada Kamis (6/1).
Wali Kota Bekasi dan 8 Orang Ditetapkan Tersangka Dalam OTT KPK, Ini Daftarnya
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menetapkan sembilan orang sebagai tersangka dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK di beberapa...
Jalan Rusak dan Mobil Mogok jadi Penyebab Macet Panjang di Jalinteng Muba
Kemacetan panjang terjadi di Jalan Lintas Tengah (Jalinteng), tepatnya di Desa Bailangu Timur, Kecamatan Sekayu, Kabupaten Musi Banyuasin....
Terungkap dalam Sidang, Saksi Sebut Sekda Muba Terima Fee Rp50 juta dari Dugaan Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa
Kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan barang dan jasa empat paket proyek pada Dinas PUPR, Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) tahun...
Gelap dan Tanpa Pembatas, Mobil di Palembang Terjun Bebas Lagi ke Sungai Poltek Unsri
Warga Jalan Muhajirin 2 mendadak heboh. Lantaran, sebuah mobil Fortuner putih mendadak terjun bebas ke aliran Sungai Sekanak yang...
Sidang Penyuap Bupati Muba Berlanjut, JPU KPK Hadirkan Enam Saksi
Sidang atas terdakwa Suhandy yang merupakan pihak ketiga atau kontraktor dan diduga melakukan suap kepada Bupati Musi Banyuasin (Muba)...
Ingat Nenek, Napi Anak Kasus Narkoba Kabur Usai Salat Zuhur
Seorang narapidana (Napi) anak diketahui kabur dari Lembaga Pemasyarakatan Khusus Anak (LPKA) Klas 1A Palembang, Rabu siang (5/1)....
Semburkan Awan Panas 5.000 Meter, Status Gunung Semeru Tetap Waspada
Gunung Semeru kembali menampakkan aktivitasnya. Semburan awan panas guguran (APG), Rabu (5/1), kembali terjadi. Jarak luncur APG Semeru...
Larangan Dicabut, PSAPI Ingatkan Dua Kecelakaan Fatal yang Dialami Boeing 737 MAX
Pencabutan larangan terbang Boeing 737 MAX menimbulkan kekhawatiran di tengah masyarakat. Terlebih ada dua kecelakaan fatal yang melibatkan...