Kebakaran terjadi di permukiman padat penduduk di pinggir Sungai Musi, kawasan Tangga Buntung Palembang, di Jalan PSI Lautan, Lorong Masjid, Kelurahan 35 Ilir, Kecamatan Gandus Palembang, Rabu (19/7) pagi.
- Ikuti Panduan Google Maps, Truk Tronton Muatan Bata Ringan Terguling
- Pasca Ledakan Bom Bunuh Diri di Polsek Astana Anyar, Polda Sumsel Perketat Akses Pintu Masuk
- Viral di Medsos! Tongkang Batubara Hantam Rumah Rakit di Sungai Musi
Baca Juga
Belum diketahui penyebab kebakaran tersebut dan saat ini api masih terus merambat ke sejumlah rumah warga yang sebagian terbuat dari kayu tersebut.
Sejumlah warga adi sekitar lokasi kejadian bersama petugas damkar tampak berjibaku memadamkan api yang terus memerah hingga pukul 10.45 WIB.
Termasuk sejumlah kapal pemadam kebakaran yang berada di Sungai Musi ikuti menyemprotkan air ke rumah yang ikut terbakar.
Hingga berita ini diturunkan belum diperoleh keterangan resmi terkait peristiwa kebakaran tersebut.
- Aktivitas Tambang Bijih Nikel di Morowali Sebabkan Bencana Alam dan Hilangnya Nyawa
- Warga Pendopo Empat Lawang Digemparkan Penemuan Mayat di Kebun Karet
- Diduga Korsleting Listrik, Tiga Ruko di Jalan Beringin Janggut Ludes Terbakar