Komisi III DPR RI menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) Panja Pengawasan Gakkum tentang pengaduan masyarakat pada hari ini, Senin (27/6).
- Pengelola Judi Online Mainkan Psikologis Pemain, Kabareskrim: Sudah Kalah Dua Mobil, Menang Sekali Merasa Untung
- Pemain Judi Online Capai 2,3 Juta Orang, Kabareskrim: Kita Masukkan Penjara, Nanti Penjara Penuh
- Mantan Kabareskrim Susno Duadji Dukung Pasangan Mawardi dan Harnojoyo di Pilgub Sumsel
Baca Juga
Hadir dalam rapat ini, Kabareskrim Polri Agus Andrianto dan Jampidum Kejaksaan RI Fadil Zumhana.
RDP Panja Pengawasan Gakkum terkait pengaduan masyarakat itu digelar secara tertutup.
Belum diketahui pasti pengaduan masyarakat yang dibahas oleh Komisi III DPR RI bersama para penegak hukum (Gakkum) tersebut.
Pantauan Kantor Berita Politik RMOL di depan ruang Rapat Komisi III DPR RI, terpantau hanya ada petugas Pengamanan Dalam (Pamdal) DPR RI yang berjaga-jaga di depan pintu Komisi III.
- Pengelola Judi Online Mainkan Psikologis Pemain, Kabareskrim: Sudah Kalah Dua Mobil, Menang Sekali Merasa Untung
- TNI-Polri Berhasil Identifikasi 12 Korban Kebrutalan KKB di Yahukimo
- Polri Tetapkan Tersangka Perekrut Korban TPPO di Myanmar