Dalam rangka menguji kemampuan tempur satuan tingkat Kompi Yonif Zeni Kontruksi 12/KJ menggelar latihan Uji Siap Tempur Tingkat Kompi. Hari ini, Selasa (12/9) bertempat di Alun-alun Kota Pangkalan Balai.
- Pj Bupati Banyuasin Bangga dengan Inovasi Pengolahan Sampah 1 Detik Jadi Pupuk
- Pj Bupati Banyuasin Serahkan Bantuan Excavator dan Panen Ikan Patin di Desa Sungai Rengit
- Pj Bupati Banyuasin Tinjau Progres Pembangunan Dermaga Sri Menanti dan Dermaga Karang Baru
Baca Juga
Penjabat (Pj) Bupati Banyuasin Muhammad Farid membuka secara resmi latihan Uji Siap Tempur tingkat kompi Yon Zikon 12/KJ yang melibatkan sekitar 150 orang personel, latihan akan dilaksaanakan di seputaran Kecamatan Banyuasin III dengan berbagai materi latihan yang merupakan lanjutan dari latihan sebelumnya yang telah terprogram sesuai program latihan standarisasi satuan batalyon Infanteri.
Farid mengatakan Latihan Uji Siap Tempur Tingkat Kompi Ini Merupakan Bagian Penting Dari Upaya Prajurit Meningkatkan Kemampuan Kesiapsiagaan Dan Profesionalitas Dalam Menghadapi Bencana Alam.
“Kita Menyadari Bahwa Wilayah Banyuasin Sangat Rawan Terdampak Bencana Alamterutama Banjir. Latihan Ini Juga Mengasah Keterampilan Dan Koordinasi Antara Berbagai Instansi Dan Relawan. Melalui Latihan Ini Kita Berharap Dapat Memperkuat Respon Cepat Dalam Situasi Darurat, Sehingga Dampak Bencana Dapat Diminimalisir Dan Keselematan Masyarakat Dapat Terjaga Terutama Apabila Terjadi Bencana Di Wilayah Banyuasin”, ujarnya.
“Saya Yakin Dengan Disiplin Yang Tinggi Semangat Kebersamaan Para Prajurit, Mampu Mengatasi Berbagai Tantangan Yang Ada, Serta Mampu Memberikan Yang Terbaik Bagi Masyarakat Dalam Melaksanakan Penanggulangan Bencana”, tandasnya.
Turut Hadir Sekda Banyuasin Ir. Erwin Ibrahim, Danyon Zikon 12/KJ Letkol Muhammad Jumali Kepala BPBD Banyuasin Reza Agust Perdana, Kepala Dinas Kominfo-SP Banyuasin Salni Fajar.
- BPK Ungkap Pembayaran Tunjangan Perumahan Anggota DPRD Banyuasin Melebihi Ketentuan, Nilainya Hampir Rp1 Miliar [Bagian Pertama]
- Pj Bupati Banyuasin Bangga dengan Inovasi Pengolahan Sampah 1 Detik Jadi Pupuk
- Pj Bupati Banyuasin Serahkan Bantuan Excavator dan Panen Ikan Patin di Desa Sungai Rengit